Babe, pembalap nomor 1, adalah idola Charlie. Charlie ingin menjadi seperti Babe, tetapi tidak memiliki mobil balap sendiri. Jadi, ia memberanikan diri dan mendekati Babe untuk meminjamnya. Demi bersenang-senang, Babe setuju dan keduanya membuat kesepakatan yang menarik.